mungkin ada yang bilang "waahh, bagus sekali, bisa berinteraksi langsung dengan rakyat"
mungkin ada yang bilang "aah biyasa aja tuh, lagian duluan gue kali punya twitternya"
mungkin ada yang bilang "aahhh.. pencitraan itu, kan mau 2014. iya gak?"
memang persepsi masyarakat berbeda-beda.
ada yang gembira menyambut bapak presiden di twitter dengan mantion
ada juga yang malah nge-bully beliau lewat twitter.
lebih banyaknya masyarakat yang menilai bahwa itu adalah pencitraan daripada pendekatan kepada rakyat, ini adalah sebuah bukti makin minimnya kepercayaan masyarakat terhadap pemerintahnya termasuk presiden. jika diluar negeri presiden begitu sangat dipuja dan dicintai. mungkin hanya di Indonesia, yang lebih banyak tidak percaya terhadap presidennya sendiri. siapa yang salah? yang salah adalah aparatur yang nakal dan partai politik yang membelakangi presiden yang kurang bersih. sedikit demi sedikit, masyarakat indonesia tentu semakin dewasa dan semakin demokrasi. semakin memahami apa yang sedang terjadi. persoalan politik yang turun naik, membakar emosi !
tapi lihat !
1. jangan hanya kalian liyat kekurangan beliau
2. lihat pengorbanannya untuk negara
3. waktu, tenaga, dan fikirannya beliau curahkan untuk perubahan bangsa. walau perubahan itu hanya komaan naiknya, dan belum seluruhnya terlihat, tapi itu sudha ada perubahan.
belajar mencintainya.. jangan bersikap apatis ! dan jangan sampai nasionalisme kita luntur hanya karena hal sepele seperti itu. kita adalah penerus bangsa ! bangkitlah :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar